(Zulhalim. Cuplik.com)
Cuplik Com Tanggamus-- Selamat dan sukses atas dilantiknya "MAT BASIR" sebagai kepala kepala Pekon,Pekon TAMPANG TUA,Kecamatan PEMATANG SAWA,Kabupaten TANGGAMUS.
"Tepatnya dihari senin-08-03-2021.
Bupati tanggamus, DEWI HANDAJANI SE,M.M Resmi melantik sejumlah calon kepala pekon terpilih di seluruh kabupaten tanggamus,Salah satunya adalah di Kecamatan Pematang sawa.
Ada empat belas pekon yang ada di Kecamatan Pematang sawa yang dilantik oleh bupati Tanggamus,DEWI HANDAJANI SE,M.M langsung secara virtual salahsatunya adalah pekon TAMPANG TUA. MAT BASIR sebagai kepala pekon terpilih,untuk periode tahun 2021-2026.
EMHARIS 33 tahun sebagi tokoh masyarakat dan tokoh agama menuturkan kepada kami selaku awak media CUPLIK.Com bahwa beliau sangat bersyukur atas dilantiknya MAT BASIR,sebagai kepala pekon tampang tua.berjalan dengan lancar tanpa ada halangan suatu apapun.
Tiada kata yang paling indah selain ucapan syukur kepada ALLAH SWT.dengan ucapan ALHAMDULILLAHIROBBIL 'ALAMIN.
Meski melalui proses yang sangat panjang akhirnya perjuangan kami selama ini tak sia-sia,dan membuahkan hasil yang cukup memuaskan,kami selaku masarakat khususnya Tampang tua sangat bangga MAT BASIR dilantik sebagai Kepala Pekon masa jabatan 2021--2026", tutur EMHARIS.
Kami sangat percaya bahwa MAT BASIR mampu menjaga AMANAH yang dibeban masyarakat pekon tampang tua dalam waktu enam tahun kedepan.
Dan semoga Mat Basir selaku kepala Pekon Tampang tua tergolong sebagai pemimpin yang BAIK,JUJUR,ADIL,AMANAH dan PEDULI.sebagai mana yang tercantum dalam visi misi nya.
Kami tak pernah salah memilihnya sebagai pemimpin kami,dan kami sangat percaya bahwa MAT BASIR pasti bisa membawa pekon tampang tua yang lebih baik,maju,aman,nyaman,dan tentram.
Semoga MAT BASIR dan keluarganya senantiasa dikaruniai kesehatan,serta keselamatan,dan selalu dalam lindungan ALLAH SWT,Aminn. pungkas EMHARIS.(ZUL)
.