Menurut penelitian Laura Berman, Ph.D, latihan olahraga dapat mengaktilkan sistem saraf simpatis yang memperbaiki peredaran darah ke daerah genital (kemaluan). Berikut tarian dan gerakan yang membuat perempuan semakin greng!
1. Salsa
Suatu tarian saling berpasangan dan berdekatan yang dapat menimbulkan percikan asmara.
2. Pilates
Gerakannya ini akan meningkatkan aliran darah ke pinggul.
3. Tari Perut
Tarian ini akan melemaskan pinggul.
4. Yoga
Latihan ini meningkatkan kelenturan tubuh.