Selasa, 4 Maret 2025

Resep Tumis Oncom

Resep Tumis Oncom

GAYA HIDUP
23 Agustus 2009, 13:48 WIB
Cuplik.Com -

Suka oncom tidak? Oncom merah tuh, yang terbuat dari ampas tahu. Biasanya kalau kepingin, Mlandhing cuma menggorengnya dengan balutan tepung. Kali ini coba dibikin tumis yuk. Karena si bontot kurang suka leunca, maka untuk tekstur, leuncanya diganti dengan kacang polong aja. Tambahkan potongan daging ayam dong, biar tambah semangat makannya.

BAHAN:
150 gr oncom, cincang
100 gr kacang polong
250 gr daging ayam, potong dadu
1 genggam daun kemangi
10 bh cabai rawit utuh
1 sachet kaldu bubuk rasa ayam/ebi
2 sdm minyak sayur

BUMBU dihaluskan:
5 buah Cabai Merah
3 siung Bawang Putih
5 bh cabai merah
1 sdt garam

CARA MEMBUAT:

  • Tumis bumbu halus dan cabai rawit hingga harum. Tambahkan kaldu dan sedikit air (50 ml).
  • Masukkan ayam dan kacang polong, aduk hingga ayam kaku dan berubah warna.
  • Masukkan oncom, aduk hingga matang. Sebelum matikan api, masukkan dulu daun kemangi. Aduk. Sajikan.
  • TIPS & TRIK:

  • Kalau tak suka bau oncom yang kadang terlalu menyengat, coba kukus dulu oncomnya.

  • Penulis :
    Editor :

    Tag :

    CURHAT RAKYAT

    Kemenparekraf Gandeng Merry Riana Group Tingkatkan

    Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) kembali menjalin kerja sama dengan Merry Riana Group dalam upaya meningkatkan kapasitas sumber daya manusia (SDM) ekonomi kreatif. Kolaborasi ini bermula dari kunjungan Menteri Pariwisata dan E

    Ikan gurame terbesar sedunia di Bandung

    Ikan gurame ini saya pelihara dari seukuran silet hingga besar seperti ini dalam waktu 5 tahun. Ikan gurame ini jenis bastar & berkelamin betina.

    Workshop Gerabah Sitiwinangun Kabupaten Cirebon

    Sitiwinangun adalah nama sebuah Desa yang terletak di Kecamatan Jamblang, Kabupaten Cirebon. Desa ini sudah lama dikenal sebagai pusat kerajinan gerabah terbesar dan masih bertahan di wilayah Kabupaten Cirebon. Dapat dikatakan kerajinan gerabah Sitiwi

    TERBARU LAINNYA

    IKLAN BARIS

    Bakso Goyang Lidah depan Gardu Induk Singajaya, menggoda selera. Kualitas Daging Sapi terjamin.
    Ruqyah Islami wilayah Indramayu dan sekitarnya, Hub Ustadz ARI wa 0877-2411-1128
    layanan terapi hati ,kesembuhan luka batin,fobia,anxiety ,cemas, hidup sial,tak bahagia ,rezeki seret,psikomatik dan semua yang urusan pikiran ,bisa konsultasi wa 0813 5227 9928 /bang rudy insyaalllah
    Jasa Foto / Video Wedding dan Prewedding, Live Streaming Indramayu dan sekitarnya, Harga Terjangkau Kualitas Cemerlang. Cuplik Production WA 081312829503
    Hadir FRENDOT jasa pembuatan stiker, kalender, plakat, cetak ID card dan banyak lainnya lokasi depan RS MM Indramayu